Fiqh Ibadah Bergamba Application icon

Fiqh Ibadah Bergamba 1.0

1 MB / 0+ Downloads / Rating 1.0 - 1 reviews


See previous versions

Fiqh Ibadah Bergamba, developed and published by Fada, has released its latest version, 1.0, on 2013-08-13. This app falls under the Education category on the Google Play Store and has achieved over 10 installs. It currently holds an overall rating of 1.0, based on 1 reviews.

Fiqh Ibadah Bergamba APK available on this page is compatible with all Android devices that meet the required specifications (Android 2.3+). It can also be installed on PC and Mac using an Android emulator such as Bluestacks, LDPlayer, and others.

Read More

App Screenshot

App Screenshot

App Details

Package name: com.fadaamedia.elm.ind

Updated: 11 years ago

Developer Name: Fada

Category: Education

Installation Instructions

This article outlines two straightforward methods for installing Fiqh Ibadah Bergamba on PC Windows and Mac.

Using BlueStacks

  1. Download the APK/XAPK file from this page.
  2. Install BlueStacks by visiting http://bluestacks.com.
  3. Open the APK/XAPK file by double-clicking it. This action will launch BlueStacks and begin the application's installation. If the APK file does not automatically open with BlueStacks, right-click on it and select 'Open with...', then navigate to BlueStacks. Alternatively, you can drag-and-drop the APK file onto the BlueStacks home screen.
  4. Wait a few seconds for the installation to complete. Once done, the installed app will appear on the BlueStacks home screen. Click its icon to start using the application.

Using LDPlayer

  1. Download and install LDPlayer from https://www.ldplayer.net.
  2. Drag the APK/XAPK file directly into LDPlayer.

If you have any questions, please don't hesitate to contact us.

App Rating

1.0
Total 1 reviews

Previous Versions

Fiqh Ibadah Bergamba 1.0
2013-08-13 / 1 MB / Android 2.3+

About this app

Program aplikasi Fiqh Ibadah Bergambar ini merupakan aplikasi pertama yang menyajikan pengajaran fiqh ibadah kepada kaum muslimin, ibadah-ibadah tersebut mencakup antara lain; Thaharah, Salat, Puasa, Zakat dan Haji, berdasarkan Al-Qur’an dan As-Sunnah. Melalui berbagai strategi dan sarana, meliputi; buku, rekaman, gambar animasi, video yang memudahkan pengajaran dan pembelajaran secara praktis dan efisien. Karena pembelajaran fiqh yang benar dan tepat tidak akan tercapai jika hanya media buku. Oleh karena itu diperlukan teknik pembelajaran yang profesional dengan media yang bisa dilihat, disamping juga menggunakan buku. Hal tersebut juga ditegaskan oleh hadits Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wasallam: “Salatlah kalian, sebagaimana kalian melihat aku salat”

http://www.fiqhindonesia.com/

Di antara program aplikasi Fiqh Ibadah Bergambar;
1. 55 video pembelajaran
2. 57 buku pembelajaran
3. Ratusan gambar pembelajaran aplikatif

Kelebihan program fiqh ibadah bergambar, antara lain;

1. Pencarian teks yang efisien dan praktis, dilengkapi dengan pencarian ayat Al-Qur’an dan Hadits

2. Berbagai pilihan alat pengaturan

3. Pengaturan cahaya monitor

4. Anda bisa memberikan tanda favorit pada buku atau video yang anda sukai. Anda juga bisa dengan mudah kembali pada halaman buku sebelumnya atau memutar ulang video kajian.

5. Mengirim file yang anda sukai kepada teman, melalui email

6. Anda bisa Mengikutsertakan teman-teman anda terhadap tema-tema kajian dalam situs jejaring sosial, seperti; facebook, twiter, dan lainya.

Program aplikasi ini juga disajikan dalam berbagai bahasa yang berbeda, seperti; Inggris, Prancis, China, Indonesia, Bangladesh, Persia, Rusia, Tajikistan, Urdu, Hausa, Swahili, Spanyol, Portugal, Jerman, Amharic. Sebagiannya sudah diaktifkan, dan sisanya menunggu dilauncing insya Allah

Fiqh Ibadah Bergambar....Aplikasi yang sangat dibutuhkan setiap muslim